Catatan Harian Vania
Tidak sekedar menyuguhkan gagasan-gagasan pencerahan, dalam buku ini pembaca juga bisa menguji konsistensi B.J. Habibie dalam berbagai gagasan yang pernah dilemparkannya. Ternyata gagasan yang telah melewati lintas waktum esensinya tidak berbeda seperti yang disampaikan 30 tahun yang lalu. Tentang keislaman, keindonesiaan, teknologi, nilai tambah, Pancasila, kodrat wanita dan lain-lain.