Diet intermittent fasting merupakan jenis program diet yang mudah dijalankan karena hanya menuntun Anda untuk membagi pola makan menjadi dua periode, yaitu periode puasa dan periode makan. Metode diet puasa ini tidak hanya dapat menurunkan berat badan Anda secara sehat, tetapi Anda juga dapat menuai beberapa manfaat seperti terhindar dari penyakit diabetes mellitus tipe 2 dan menjernihkan akal …