Buku ini menguraikan kelahiran Taliban di tengah berkecamuknya persaingan Mujahidin setelah mundurnya Uni Soviet. Taliban lahir dari kelompok-kelompok Afghanistan yang tidak puas dengan kondisi tanah air mereka. Taliban bukanlah suatu kelompok monolitik yang tertata rapi, melainkan merupakan aliansi longgar yang bercita-cita membangun Afghanistan lebih baik.
Simak terus serial petualangan gaib lima sahabat muslim yang berani mengungkapkan kebenaran dengan iman dan islam!